Senin, 9 September 2024 – 03:59 WIB

Jakarta, VIVA – Inovasi yang menggabungkan warisan tradisional dengan teknologi modern merupakan elemen yang terdapat pada produk Onitsuka Tiger sehingga menciptakan standard kenyamanan tinggi dan gaya yang ditampilkan memperkuat identitas merek asal Jepang itu yang dikenal karena perpaduan antara fesyen dan fungsionalitas.

Baca Juga:

Platform Marketing AI Pertama di Indonesia, KOL.ID Siap Dukung Perkembangan Profesi KOL di Indonesia

Selain itu, gaya yang ditampilkan memadukan koleksi terbaru atasan lintasandi mana hal ini mengekspresikan evolusi Onitsuka Tiger, yakni dari merek olahraga menjadi fesyen, namun tetap berakar pada filosofinya.

Di samping visual retro yang berwarna, produk ini juga menawarkan pengalaman digital yang menarik. Penggemar dapat menikmati konten eksklusif berupa dibelakang layar di Instagram serta video kreatif eksklusif yang tersedia di TikTok.

Baca Juga:

Trik Cegah Aksi Penipuan Digital

Bahasa Indonesia:

Bahasa Indonesia:

Baca Juga:

Para Pelaku UMKM, Ini Solusi Agar Usaha Berkembang dan Mampu Bersaing di Era Digital

Bahasa Indonesia:

Bahasa Indonesia:

Ilustrasi Instagram.

Nah, visual retro ini bagian dari kampanye yang diciptakan Conan Gray di Los Angeles, Amerika Serikat (AS) yang didapuk sebagai duta merek Onitsuka Tiger melalui koleksi Musim gugur musim dingin 2024.

Koleksi yang dibanderol mulai dari Rp2,2 juta tersebut sudah tersedia di Plaza Indonesia, Pondok Indah Mall, Kota Kasablanka, Plaza Senayan, Beachwalk Bali, Deli Park Medan, TSM Makassar, Pakuwon Surabaya, 23 Paskal Bandung, dan Pakuwon Jogja.

Bahasa Indonesia:

Harimau Onitsuka.

Direktur Utama dan Kepala Eksekutif DCI Indonesia Otto Toto Sugiri.

Bisnis AI Data Center Menggiurkan

Tren pertumbuhan AI data center dibandingkan ‘cloud computing’ bisa 3-4 kali lipat, di mana hal tersebut yang sedang terjadi di Johor Bahru, Malaysia.

judul_img

VIVA.co.id

7 September 2024



Fuente